Wikipedia:Gambar pilihan/Usulan/2024/Periode 17
Tampilan
65 2024
#65 (13 September 2024 s.d. 16 September 2024)
Tapak kaki Buddha (Buddhapada).
Sebuah arca dari Gandhara kuno, Asia Selatan, yang menggambarkan jejak kaki Buddha, yang dalam bahasa Sansekerta dikenal dengan nama Buddhapada.
Sebuah arca dari Gandhara kuno, Asia Selatan, yang menggambarkan jejak kaki Buddha, yang dalam bahasa Sansekerta dikenal dengan nama Buddhapada.
Suara
Tradisi Anak Daro Ketek
"Anak Daro Ketek" adalah sebutan untuk anak perempuan Orang Minangkabau yang memakai pakaian layaknya "Anak Daro" (pengantin perempuan) dalam acara Tari Pasambahan
"Anak Daro Ketek" adalah sebutan untuk anak perempuan Orang Minangkabau yang memakai pakaian layaknya "Anak Daro" (pengantin perempuan) dalam acara Tari Pasambahan
66 2024
#66 (17 September 2024 s.d. 20 September 2024)
Suara
Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta
Gambar udara Bandara Internasional Soekarno-Hatta pada 1 Februari 2010. Tampak arsitektur bergaya Jawa dengan atap joglo dan ruang tunggu berupa pendopo yang dikelilingi taman tropis.
Gambar udara Bandara Internasional Soekarno-Hatta pada 1 Februari 2010. Tampak arsitektur bergaya Jawa dengan atap joglo dan ruang tunggu berupa pendopo yang dikelilingi taman tropis.
Plaza de la Independencia
Plaza de la Independencia di Quito merupakan sebuah alun-alun kota yang menjadi salah satu simbol kemerdekaan Ekuador. Ciri utamanya adalah Monumen Pahlawan Kemerdekaan yang dibangun tahun 1906.
Plaza de la Independencia di Quito merupakan sebuah alun-alun kota yang menjadi salah satu simbol kemerdekaan Ekuador. Ciri utamanya adalah Monumen Pahlawan Kemerdekaan yang dibangun tahun 1906.
Suara
67 2024
#67 (21 September 2024 s.d. 24 September 2024)
Proses terjadinya Gerhana Matahari
Proses terjadinya Gerhana Matahari yang terjadi pada 26 Desember 2019 dilihat dari kota Batam, Kepulauan Riau.
Proses terjadinya Gerhana Matahari yang terjadi pada 26 Desember 2019 dilihat dari kota Batam, Kepulauan Riau.
68 2024
#68 (25 September 2024 s.d. 28 September 2024)
A Humorous Diplomatic Atlas of Europe and Asia
Peta satir anti-Rusia yang dibuat oleh seorang mahasiswa Jepang di Universitas Keio selama Perang Rusia-Jepang.
Peta satir anti-Rusia yang dibuat oleh seorang mahasiswa Jepang di Universitas Keio selama Perang Rusia-Jepang.
Tradisi Pasola
Foto tradisi Pasola yang merupakan permainan ketangkasan saling melempar lembing kayu dari atas punggung kuda yang sedang dipacu kencang antara dua kelompok yang berlawanan yang berasal dari Sumba Barat
Foto tradisi Pasola yang merupakan permainan ketangkasan saling melempar lembing kayu dari atas punggung kuda yang sedang dipacu kencang antara dua kelompok yang berlawanan yang berasal dari Sumba Barat
Lukisan Pertempuran Jembatan Stamford
Lukisan Pertempuran Jembatan Stamford karya Peter Nicolai Arbo. Pertempuran ini secara tradisional digambarkan sebagai simbol berakhirnya Zaman Viking.
Lukisan Pertempuran Jembatan Stamford karya Peter Nicolai Arbo. Pertempuran ini secara tradisional digambarkan sebagai simbol berakhirnya Zaman Viking.
Suara