Lompat ke isi

Keuskupan Agung Gorizia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Keuskupan Agung Gorizia

Archidioecesis Goritiensis
Katolik
Katedral Gorizia
Lokasi
Negara Italia
Gorizia
Statistik
Luas1.030 km2 (400 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2006)
182.200
179,500 (98.5%)
Paroki90
Informasi
DenominasiGereja Katolik
RitusRitus Roma
Pendirian6 Juli 1751 (273 tahun lalu)
KatedralCattedrale di Ss. Ilario e Taziano
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Uskup Agung
Carlo Roberto Maria Redaelli
Peta
Situs web
www.gorizia.chiesacattolica.it

Keuskupan Agung Gorizia (bahasa Latin: Archidioecesis Goritiensis) adalah sebuah keuskupan agung Ritus Latin Gereja Katolik di Italia. Tahta episkopal agung Gorizia (Friulia: Gurizza/Gurizze; bahasa Jerman: Görz; bahasa Slovenia: Gorica) didirikan pada 1751 saat Patriarkat Aquileia dibagi.

Pangeran-Uskup Agung Gorizia

[sunting | sunting sumber]

lowong. Ditiadakan pada 1788 dan direstorasi sebagai keuskupan pada 1797.

Uskup Görz-Gradisca

[sunting | sunting sumber]

tidak diketahui

Uskup Agung Gorizia

[sunting | sunting sumber]

lowong

Referensi

[sunting | sunting sumber]