All Access in Love
Tampilan
All Access In Love | ||||
---|---|---|---|---|
Album studio karya Jamrud | ||||
Dirilis | 8 Januari 2006 | |||
Genre |
| |||
Label | Logiss Records | |||
Kronologi Jamrud | ||||
|
All Access In Love merupakan album studio ketujuh Jamrud yang dirilis pada tahun 2006.[1] Hits Single dari album ini adalah "Lelaki Biadab", "Ajari Aku Cara Mencintaimu", "Hapus Saja Nomerku" dan "Viva Jamers". Album ini adalah album terakhir Krisyanto & Herman masing masing mengundurkan diri (Kris di tahun 2007, sebelum akhirnya bergabung lagi pada tahun 2011 dan Suherman Husin di tahun 2008).
Daftar Lagu
[sunting | sunting sumber]Seluruh lagu ditulis oleh Azis M.S.
No. | Judul | Durasi |
---|---|---|
1. | "Ajari Aku Cara Mencintaimu" | 3:49 |
2. | "Lelaki Biadab" | 4:44 |
3. | "Viva Jamers" | 4:34 |
4. | "Untuk Ibu" | 4:46 |
5. | "Hapus Saja Nomerku" | 4:25 |
6. | "Shut Up and Listen" | 3:37 |
7. | "Surga Milikmu" | 4:29 |
8. | "Biarkan Cinta Tumbuh Di Hatimu" | 4:32 |
9. | "Nyonya Muda" | 4:29 |
10. | "Tentang Kita" | 4:48 |
11. | "Tentang Kita (Instrumental)" | 4:47 |
12. | "Ajari Aku Cara Mencintaimu (Instrumental)" | 3:51 |
Personel
[sunting | sunting sumber]Jamrud
[sunting | sunting sumber]- Krisyanto – vokal
- Azis Ms – gitar utama
- Ricky Teddy – bass
- Suherman Husin – drum
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Jamrud: Profil". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2021-11-14.